
- Dianjurkan makan berjamaah
- Dianjurkan memberi makan kepada orang yang membutuhkan
Hadits ke 756:
- Rasulullah bernafas 3 kali saat minum. Dan bernafas dilakukan di luar gelas/cangkir.
Hadits ke 757: Hadits dari Ibnu ‘Abbas ini dhoif, karena ada rawi Zaid bin Sinan yang majhul.
Hadits ke 758:
- Rasulullah melarang bernafas langsung di dalam gelas
Hadits ke 759:
- Menyuguhkan minuman ke orang yang di sebelah kanan, meskipun orang di kiri lebih afdhal, karena afdhalnya tempat (yakni kanan).
Hadits ke 760:
- Janganlah meremehkan anak kecil
- Tetap meminta izin meskipun dengan anak kecil
Untuk lebih jelasnya, marilah kita simak rekaman kajian yang telah terselenggara pada:
– Hari : Selasa
– Tanggal : 13 Rabi’ul Awwal 1435 / 14 Januari 2014
– Tempat : Masjid Mapolsek Delanggu, Klaten
– Kitab : Kitabu Adabith Tha’am, dari Kitab Riyadhus Shalihin [download | 10.5 MB]
– Pemateri : Al Ustadz ‘Abdul Malik
– Tema: Minum dengan Tiga Kali Nafas di Luar Gelas
Judul
|
Mainkan
|
Size (MB)
|
Unduh
|
Minum dengan Tiga Kali Nafas di Luar Gelas |
5.31
|
Rekaman lengkap pembacaan kitabul Adab min Riyadhis Shalihin bisa diunduh DISINI (klik).
Barakallahu fiikum jami’an.
Filed under: 'Abdul Malik, Adab, Akhlaq, Hadits, Rekaman | Tagged: adab, cangkir, cara, Delanggu, donlot, download, dunlud, gelas, hela, makan, minum, muat, nafas, polisi, Rekaman, turun, unduh |
Tinggalkan Balasan